C. Mengelola dan mengemas sajian 1. Mengelola dan mengemas informasi ke dalam email Media ini dirasa aman dan cepat dalam berkirim surat. Sajian informasi yang telah diperoleh melalui kegiatan browsing internet dapat disalin dan dikemas menjadi sebuah konsep materi baru yang lebih sesuai untuk dapat mengemas sebuah sajian informasi ke dalam email, Adapun langkag untuk mengemas sumber referensi email antara lain; A. Aktifkan account email yang kamu miliki! B. Untuk kebutuhan berkirim surat dapat di gunakan menu tulis (compose), perhatikan bagian item menu tulis kepada tujuan surat, topik C. Aktifkan jendela web yang memuat refrensi yang hendak di salin! Tekan Ctrl+C atau klik Copy, kemudian aktifkan jendela email D. Untuk menempatkan hasil copy akan ditempatkan pada media email. E. Lakukan dengan langkah yang sama untuk sumber referensi yang lain! Atur ulang penyutingan...
Postingan
Menampilkan postingan dari 2018
Mengenal berbagai situs search Engine
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya

Mengenal Search Engine Macam-macam Search Engine dan sepesifikasinya Search engine adalah situs yang seringkita kunjungi. Saat kita ingin mencari suatu informasi kita pasti mengunjungi search engine.Search Engine atau situs mesin pencari yang paling dikenal saat ini adalah om Google.Tapi selain itu masih banyak lagi search engine yang ada di dunia.Saya akan menjelaskan beberapa diantaranya beserta keunggulannya. Yahoo! ( www.yahoo.com ) Salah satu portal terbesar di Internet, selain MSN., dan juga salah satu mesin pencaru tertua. Halaman utamanya sendiri tidak terlalu ramah untuk pencarian, tetapi Yahoo! menyediakan search.yahoo.com untuk itu. Yahoo! menggunakan jasa Google untuk mencari informasi di web, ditambah dengan informasi dari databasenya sendiri. Kelebihan Yahoo! adalah direktorinya. Yahoo! juga menyediakan pencarian yellow pages dan peta, yang masih terbatas pada Amerika Serikat. Yahoo juga ...
Apa itu Server DNS?
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya

Sebelumnya apakah kalian tau apakah DNS itu ? DNS atau Domain Name System adalah sebuah standar teknologi yang mengatur penamaan publik dari sebuah situs website, atau juga bisa disebut dengan sebuah sistem yang menyimpan informasi tentang nama host atau nama domain dalam bentuk distributed database didalam jaringan komputer. Dengan adanya DNS ini maka semua orang dapat menulis domain di web browser anda dan komputer anda akan menemukan domain tersebut di internet. Elemen Kunci dari DNS adalah seluruh DNS server di Dunia. Apakah DNS server itu ? DNS server adalah server komputer yang terhubung ke DNS.DNS server ini lah yang betugas untuk mengatur software network khusus yang memetakan alamat IP yang berisi database network hostname.ada 3 komponen dalam pengelolaan Server DNS: Pertama, DNS Resolver yaitu sebuah program klien di komputer pengguna, yang membuat permintaan DNS dari program aplikasi. Kedua, Recursive DNS Server, yang melakukan pencarian melalui DNS sebag...
PANJAT TEBING
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya

Panjat Tebing atau istilah asingnya dikenal dengan Rock Climbing merupakan salah satu dari sekian banyak olahraga alam bebas dan merupakan salah satu bagian dari mendaki gunung yang tidak bisa dilakukan dengan cara berjalan kaki melainkan harus menggunakan peralatan dan teknik-teknik tertentu untuk bisa melewatinya. Pada umumnya panjat tebing dilakukan pada daerah yang berkontur batuan tebing dengan sudut kemiringan mencapai lebih dari 45° dan mempunyai tingkat kesulitan tertentu. Pada perkembangannya kegiatan panjat tebing berevolusi menjadi berbagai dimensi kegiatan: olahraga yang mengejar prestasi, petualangan yang mengejar kepuasan pribadi, dan sebagai kegiatan profesi untuk mencari nafkah yaitu Kerja pada Ketinggian. Jumlah setiap peralatan yang digunakan akan dipengaruhi oleh jumlah pemanjat, tehnik pemanjatan maupun medan pemanjatan. Macam peralatan akan dipengaruhi oleh kesiapan pemanjat, baik kemampuan maupun antisipasinya. Berikut beberapa peralatan dasar yang digunaka...